Bupati Tanjabbar : Bank Mandiri Dapat Mensupport Percepatan Pembangunan Ekonomi


Minggu, 30 Juli 2023 - 11:24:00 WIB - Dibaca: 341 kali

Penandatanganan Kesepakatan Bersama dan Perjanjian Kersama antara Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat dan PT Bank Mandiri (Persero) Tbk Area Jambi tentang Kerjasama dalam Pemanfaatan Produk dan Layanan Perbankan bertempat di Gudhas Village Kota Jambi, Sabtu (29/7/2023). / HALOSUMATERA.COM

TANJABBAR : Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat. M. Ag berharap Bank Mandiri dapat mensupport kebijakan - kebijakan pemerintah daerah dalam percepatan pembangunan ekonomi di Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

Hal ini disampaikan Bupati saat melaksanakan penandatanganan Kesepakatan Bersama dan Perjanjian Kersama antara Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat dan PT Bank Mandiri (Persero) Tbk Area Jambi tentang Kerjasama dalam Pemanfaatan Produk dan Layanan Perbankan bertempat  di Gudhas Village Kota Jambi, Sabtu (29/7/2023).

" Kerjasama ini sangat penting karena persoalan pembangunan tidak cukup hanya di lakukan sendiri oleh pemerintah, perlu adanya kolaborasi dari perbankan, atau unit - unit kerja lainnya yang sangat dibutuhkan dalam rangka percepatan pembangunan di Kabupaten Tanjab Barat," ujar Bupati Tanjab Barat.

Dalam kesempatan ini, Bupati Tanjab Barat mengungkapkan pertumbuhan perekonomian yang signifikan dari 11 Kabupaten. " Alhamdulillah perekonomian kita cukup baik, dan satu satunya dari 11 kabupaten yang cukup signifikan pertumbuhan ekonominya, oleh karena itu potensi yang luar biasa ini harus kita kolaborasikan, dimana nantinya Bank Mandiri bisa mencari peluang peluang yang di antara banyak kebijakan Pemerintah tentang pembangunan di Tanjab Barat terutama pertumbuhan ekonomi di Tanjab Barat, " tutur Bupati.(*/adv)

 




Komentar Anda



Terkini Lainnya

Bupati dan Ketua TP-PKK Tanjab Barat Naik Becak bersama Anak Peserta Sunatan Massal

TANJABBAR – Suasana penuh kehangatan dan kepedulian terlihat saat Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag bersama Ketua TP-PKK Hj. Fadhilah Sad

Advertorial

Wakil Bupati Tanjab Barat Hadiri Pelayanan KB-KR dalam Kirab Bangga Kencana Harganas ke-32

BATANG ASAM – Dalam rangka menyambut Hari Keluarga Nasional (Harganas) ke-32, Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat, Drs. H. Katamso, SA, SE., ME didampingi Wakil

Advertorial

Bupati Tanjabbar Buka Muresnbang RPJMD 2025-2029

TANJABBAR - Bupati Tanjung Jabung Barat Drs H Anwar Sadat M,Ag secara resmi membuka Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Pembangunan Jangka M

Advertorial

Siap Jadi Tuan Rumah Pra Munas KOPEK, Bupati: Momentum Bangkitkan Semangat Petani Kelapa

TANJABBAR – Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat menerima kunjungan kerja Koalisi Pemerintah Kabupaten Penghasil Kelapa (KOPEK) dalam rangka kesiapan pel

Advertorial

HUT Bhayangkara Ke-79, Bupati Tanjabbar Harapkan Sinergitas Polri dan Pemkab Terus Terjalin

TANJABBAR – Bupati Tanjabbar Drs H Anwar Sadat M Ag mengikuti kegiatan semarak Bhayangkara Olahraga Bersama dalam rangka menyambut hari Bhayangkara Ke-79 Tahu

Advertorial


Advertisement