OPERASI KETUPAT TAHUN 2018

Polres Tanjabbar Dirikan Tiga Pos Pengamanan


Rabu, 06 Juni 2018 - 16:45:46 WIB - Dibaca: 1203 kali

Apel Operasi Ketupat Tahun 2018 di Mapolres Tanjabbar.(IT) / HALOSUMATERA.COM

KUALATUNGKAL  - Operasi ketupat tahun 2018, Polres Tanjabbar membangun tiga pos pengamanan. Satu pos di Merlung, Tungkal Ulu dan satu pos lagi di Pelabuhan Marina.

Hal ini dikatakan Kapolres Tanjabbar AKBP ADG Sinaga saat ditemui wartawan di Mapolres Tanjabbar, Rabu pagi (6/6).

Kapolres mengatakan, salah satu fungsi pos pengamanan ini adalah mengantisipasi terjadinya tingginya tingkat kecelakaan di jalur mudik. Disamping itu memberikan rasa nyaman bagi pemudik yang melintas di jalur-jalur yang dipantau tingkat kerawanannya.

Untuk jalur darat, Kapolres memetakan jalur rawan yang setiap tahun menjadi perhatian Polres Tanjabbar. Terutama jalur lintas timur hingga perbatasan Kabupaten Tanjabbar dan Riau.

Di lokasi ini, selain pos pengamanan, polsek dan pos-pos Babinkamtibmas  dilibatkan memantau kelancaran arus mudik dan memberikan himbauan terlebih dahulu.

“Tahun ini pemerintah memberikan kemudahan terhadap PNS, yakni diberikan cuti yang panjang. Hal ini tentu berpengaruh terhadap arus mudik, sehingga bisa relatif stabil. Kesannya tidak terburu-buru,” ujar AKBP Alfonso Sinaga.

Disamping jalur darat, pos pengamanan juga disiapkan di jalur transportasi sungai dan laut. Di pos pengamanan ini, petugas akan memantau dan mengawasi kerawanan jalur sungai, agar tidak mengangkut penumpang melebihi ambang batas.(*)

Editor : Andri Damanik

 




Komentar Anda



Terkini Lainnya

Maraknya Kasus Curanmor di Kawasan Jaluko, Kapolres Muaro Jambi Mendadak Gelar Anev bersama Jajaran

MUARO JAMBI - Kepolisian Resor Muaro Jambi menggelar kegiatan Analisis dan Evaluasi (Anev) serta rapat tindak lanjut terkait maraknya tindak pidana pencurian ke

Berita Daerah

Cerita Warga Sumut yang Buat SKCK di Jambi, Cepat dan Tidak Ribet, Makasih Polda Jambi

  JAMBI – Warga Jambi tidak perlu repot dan harus antre berlama-lama saat mengurus SKCK. Melalui POLRI Super App, masyarakat kini dapat mengurus pem

Berita Daerah

Polda Jambi Dilibatkan dalam Kerja Sama Penyelidikan dan Pengamanan Distribusi Pupuk Bersubsidi

JAMBI – Sosialisasi terkait Perjanjian Kerja Sama Penyelidikan dan Pengamanan Distribusi Pupuk Bersubsidi oleh Dinas TPHP Provinsi Jambi resmi disepakati. Pen

Ekonomi

Penyaluran Pupuk Subsidi dengan Slogan PUPUKKU dan Tagline TEPAT

JAMBI – Pemerintah Provinsi Jambi terus mengawasi pendistribusian dan mencegah penyalahgunaannya di Provinsi Jambi. Dengan Slogan “Pupukku” ya

Ekonomi

Hasil Pengecekan Tim Gabungan, SPPG Polda Jambi Memenuhi Standar Operasional

JAMBI – Tim dari BPOM Provinsi Jambi, Dinas Kesehatan Kota Jambi dan BGN Provinsi Jambi mengecek Dapur Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Polda Jambi, Sen

Berita Daerah


Advertisement