Pengukuhan dan Pelantikan Pengurus Pramuka Periode 2016 - 2019


Minggu, 14 Februari 2016 - 15:58:17 WIB - Dibaca: 2208 kali

Pelantikan Pengurus Pramuka Periode 2016-2019.(hms/IT) / HALOSUMATERA.COM

KUALATUNGKAL - Pengukuhan dan Pelantikan Mabiran, Kwaran, LDK, DKR Gerakan Pramuka Tungkal Ilir Kabupaten Tanjungjabung Barat Periode 2016-2019 sukses.

Acara pelantikan dan pengukuhan digelar di Gedung Balai Pertemuan Kuala Tungkal dengan motto Pramuka Emas Generasi Baru mewujudkan Pramuka Relevan dengan anak muda untuk perubahan.

Sambutan Kwaran Tungkal Ilir M Nur Kasim SH yang baru saja dilantik mengajak semua elemen secara bersama-sama mengaktifkan kegiatan

pramuka di tahun 2016, meskipun tidak ada dana akibat defisit anggaran.

"Mudah-mudahan Kwaran dapat memperjuangkan dana aspirasi kita untuk tahun depan yang dipimpin Riano. Mudah-mudahan dapat menjalankan koordinasi dan komunikasi," tuturnya.

Sambutan Kepala Kwarcab Wahidin S Pd mengatakan gerakan pramuka merupakan wadah bagi pemuda, saling melengkapi dan membina. Generasi muda diharapkan

dapat mengambil peran pendidikan, perlu diperkaya dengan keterampilan yang mandiri. 

"Saya yakin dan percaya kepada kakak pramuka yang baru

dilantik. Tahun 2016 Kwartir Cabang Pramuka tidak mendapatkan dana, sementara

itu kegiatan yang banyak yang harus dilaksanakan. Mari semua kita sama sama mencari jalan kuluarnya," ucap Wahidin.

Kata dia, ada 50 orang yang akan diberangkatkan untuk mengikuti Jambore Nasional di Cibubur, hanya saja terbentur anggaran. 

"Disini kita punya anggota dewan pak Riano, mudah-mudahan bisa dicari jalan keluarnya," ujarnya.(*)

Penulis : Rambe

Editor    : Andri Damanik




Komentar Anda



Terkini Lainnya

DPRD Tanjabbar Studi Tiru ke Dispora Tanggerang, Persiapan Porprov 2026

TANJABBAR - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tanjung Jabung Barat Provinsi Jambi melakukan studi tiru kepada Dinas Pemuda Olahraga (Dispora) Kota

Advertorial

DPRD Tanjabbar Paripurna Pengumuman, Penetapan Paslon Bupati dan Wabup Terpilih

TANJABBAR – Dewan Pimpinan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjab Barat), menggelar Rapat Paripurna Pengumuman, Penetapan Paslon Bupati d

Advertorial

Ketua Komisi III DPRD Tanjabbar: Musrenbang Momentum Dengarkan Aspirasi Masyarakat

TANJABBAR – Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat dari Fraksi Partai Amanat Nasional (PAN), Albert Chaniago, SP, turut hadir dalam Musyawarah P

Advertorial

Suprayogi Syaiful Bacakan Naskah Deklarasi Badan Kongres Rakyat Jambi

TANJABBAR - Semangat perjuangan bersama dalam membangun daerah tergambar jelas dalam peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Provinsi Jambi ke-68 yang berlangsung khi

Advertorial

RESES ANGGOTA DPRD TANJABBAR

TANJABBAR - Memasuki masa Reses ke-II tahun sidang 2024/2025, Anggota DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjabbar) dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Mari

Advertorial


Advertisement